
๐ Doa Taisir wa Taskhir: Memohon Kemudahan dan Pertolongan Allah ๏ทป
Apa Itu Doa Taisir wa Taskhir?
Doa Taisir wa Taskhir adalah doa yang dibaca oleh umat Islam untuk memohon kepada Allah ๏ทป, agar dimudahkan segala urusan, dilapangkan jalan, serta ditundukkan hati manusia demi kebaikan. Suwuk doa ini mengingatkan kita pada mukjizat para nabi, yaitu laut yang tunduk bagi Nabi Musa ุนููู ุงูุณูุงู dan besi yang lunak di tangan Nabi Dawud ุนููู ุงูุณูุงู .
Doa ini menjadi amalan penting, karena setiap manusia pasti menghadapi kesulitan. Dengan membacanya, seorang muslim menunjukkan sikap tawakal, sekaligus ikhtiar spiritual dalam menghadapi urusan dunia dan akhirat.
Doa Teks Arab
ย ุฏูุนูุงุกู ุงูุชููููุณูููุฑู ููุงูุชููุณูุฎูููุฑ โญ
ุงูููููฐููู ูู ุจููู ุฃูุณูุชูุนููููู ููุนููููููู ุฃูุชููููููููุ ุงููููฐููู ูู ุฐูููููู ูููู ุตูุนููุจูุฉู ุฃูู ูุฑููุ ููุณูููููู ูููู ู ูุดููููุชูููุ ููุงุฑูุฒูููููู ู ููู ุงููุฎูููุฑู ูููููููู ุฃูููุซูุฑู ู ูุง ุฃูุทูููุจูุ ููุงุตูุฑููู ุนูููููู ููููู ุดูุฑูู. ุงูููููฐููู ูู ุณูุฎููุฑู ูููู ุฌูู ูููุนู ุฎููููููู ููู ูุง ุณูุฎููุฑูุชู ุงููุจูุญูุฑู ููุณููููุฏูููุง ู ููุณูู ุนููููููู ุงูุณููููุงู ูุ ููุฃููููู ูููู ูููููุจูููู ู ููู ูุง ุฃูููููุชู ุงููุญูุฏูููุฏู ููุฏูุงููุฏู ุนููููููู ุงูุณููููุงู ูุ ูููุฅููููููู ู ููุงููููุทููููููู ุฅููููุง ุจูุฅูุฐูููููุ ููููุงุตูููููู ู ููู ููุจูุถูุชููู ย ููููููููุจูููู ู ููู ููุฏููู ุชูุตูุฑูููููุง ูููููู ุดูุฆูุชู. ุงููููฐููู ูู ุณูุฎููุฑู ูููู ู ููู ูููููููู ูููู ุนูููููุง ุนูููู ู ูุง ุฃูุฑูููุฏู ู ููู ุฃูู ูููุฑู ุงูุฏููููููุง ููุงููุขุฎูุฑูุฉู
Terjemahan Doa Taisir wa Taskhir
โYa Allah, kepada-Mu aku memohon pertolongan dan kepada-Mu aku bertawakal. Ya Allah, mudahkanlah segala kesulitanku, ringankanlah segala kepayahanku, dan anugerahkanlah kepadaku kebaikan yang lebih dari apa yang aku pinta. Jauhkanlah dariku segala keburukan.
Ya Allah, tundukkanlah untukku seluruh makhluk-Mu sebagaimana Engkau menundukkan laut kepada Nabi Musa โalaihissalฤm, dan lunakkanlah hati mereka untukku sebagaimana Engkau melunakkan besi bagi Nabi Dawud โalaihissalฤm. Sesungguhnya mereka tidak berbicara kecuali dengan izin-Mu, ubun-ubun mereka berada dalam genggaman-Mu, dan hati mereka ada dalam kekuasaan-Mu, Engkau yang membolak-balikkannya sekehendak-Mu.
Ya Allah, tundukkanlah untukku orang-orang yang dapat membantuku dalam urusan dunia dan akhirat.โ
Keutamaan Membaca Doa Ini
1. Memohon Kemudahan dalam Kesulitan
Doa ini membantu seorang muslim agar tidak merasa berat menghadapi masalah. Dengan membacanya, hati menjadi lebih tenang dan yakin bahwa Allah selalu menolong hamba-Nya.
2. Penundukan Hati Manusia
Sebagaimana Allah ๏ทป melunakkan besi untuk Nabi Dawud AS, doa ini
bahwa hati manusia pun bisa dilunakkan oleh Allah ๏ทป, sehingga menjadi penolong dalam kebaikan.
3. Mengajarkan Tawakal
Seorang muslim tidak hanya mengandalkan usaha, tetapi juga berserah diri kepada Allah ๏ทป. Jadi doa ini menanamkan keyakinan bahwa segala sesuatu hanya terjadi dengan izin Allah ๏ทป.
Anjuran Waktu Membaca
Waktu membaca Doa Taisir wa Taskhir, yaitu:
- Setelah shalat fardhu
- Di waktu pagi dan sore
- Saat menghadapi masalah besar, terutama menyangkut keputusan penting
Sehingga, membacanya secara konsisten dengan penuh keyakinan akan menjadi wasilah datangnya pertolongan Allah ๏ทป.
Kesimpulan
Jadi melalui doa Taisir wa Taskhir, kita memohon kepada Allah untuk memberikan kemudahan, kelapangan, dan menundukkan hati manusia. Oleh karena itu, amalkan doa ini dengan penuh keikhlasan, keyakinan, dan ketawakkalan. Maka insyaAllah, segala urusan dunia dan akhirat akan dimudahkan oleh Allah ๏ทป.
Pustaka Menyan


No Responses